logo Kompas.id
OpiniLima Isu Utama KTT Malaysia
Iklan

Lima Isu Utama KTT Malaysia

Lima isu utama yang sedang dihadapi umat Islam di dunia menjadi agenda pada Konferensi Tingkat Tinggi Kuala Lumpur, 19-21 Desember 2919.

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-WFwClc1RPAlUrLnCqn2WASBijQ=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2FMALAYSIA-MUSLIMALLIANCE_85881927_1576772624.jpg
MALAYSIA DEPARTMENT OF INFORMATION/HANDOUT VIA REUTERS

Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Presiden Iran Hassan Rouhani dalam acara KTT Kuala Lumpur 2019 di Kuala Lumpur, Malaysia (19/12/2019).

Kelima isu itu ialah masalah pengungsi Rohingya, perang di Yaman, Uighur di bagian barat China, kesetaraan jender, dan ketimpangan ekonomi antarnegara berpenduduk Islam. Direktur Emir Research, lembaga penelitian independen di Malaysia, Rais Hussin, mengatakan, KTT itu harus berlangsung genuine dan tidak untuk kepentingan beberapa negara. Ia juga mengingatkan, KTT tidak boleh dibajak oleh kelompok-kelompok nasionalis-agama.

Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad menyatakan, tidak ada niat untuk mendiskriminasi atau menyingkirkan siapa pun pada KTT Kuala Lumpur 2019. ”Kami berkumpul di sini bukan untuk membahas agama, melainkan keadaan dunia Muslim,” ujarnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000