logo Kompas.id
OpiniRouhani Tak Punya Banyak...
Iklan

Rouhani Tak Punya Banyak Pilihan

Iran menyatakan, militer Eropa di Timur Tengah bisa berada dalam bahaya menyusul pernyataan tiga negara Eropa bahwa Iran melanggar kesepakatan nuklir 2015.

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/SRX-NpqfMqMI43tHoIh2AeY6iqg=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2FIRAN-POLITICS-PROTEST_86365679_1578986423.jpg
FOTO OLEH STR / AFP

Rakyat Iran meneriakkan slogan dan memegang plakat bertuliskan dalam bahasa Farsi "Kesalahan Anda tidak disengaja, kebohongan Anda disengaja" selama demonstrasi di luar Universitas Amir Kabir Teheran pada 11 Januari 2020.

Iran menyatakan, militer Eropa di Timur Tengah bisa berada dalam bahaya menyusul pernyataan tiga negara Eropa bahwa Iran melanggar kesepakatan nuklir 2015.

Perancis, Jerman, dan Inggris menuding Iran melanggar komitmen dalam kesepakatan nuklir, yang bisa menimbulkan sanksi dari Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Presiden Iran Hassan Rouhani menolak mentah-mentah tudingan itu. Pada sidang kabinet di Teheran, Rabu (15/1/2020), Rouhani marah pada sikap ketiga negara itu. ”Hari ini tentara Amerika dalam bahaya, besok tentara Eropa bisa dalam bahaya,” kata Rouhani, sambil mengingatkan pentingnya persatuan nasional.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000