logo Kompas.id
OpiniRebut Kuasa, Tebar Kebencian, ...
Iklan

Rebut Kuasa, Tebar Kebencian, dan Kesia-siaan

Maraknya berita bohong yang diluncurkan pada Pemilu 2019 dirancang untuk menebar kebencian dan merebut kekuasaan. Langkah itu membuat bangsa terpecah dan menuai kesia-siaan.

Oleh
Tri Agung Kristanto
· 14 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/G9GCvAN9Sa5YCtImGg6DA893DDI=/1024x1149/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2FWhatsApp-Image-2020-06-08-at-12.22.33_1591606530.jpeg
DOKUMENTASI PRIBADI

Tri Agung Kristanto, wartawan senior Kompas

Anak-anak kera dan anak-anak raksasa ini telah kehilangan ayah-ayah mereka, yang mati dalam peperangan. Tapi tiada kesedihan pada mereka. Tiada dendam dan permusuhan di antara mereka. Dan, tiada peduli mereka akan api yang menjilat-jilat kejam Dewi Sinta. Hanya sukacita ada dalam diri mereka.... Rukun dan damailah hati anak-anak kera dan anak-anak raksasa ini. Dan, mereka tidak berpikir apa-apa, kecuali bergembira. Kegembiraan mereka seakan mengejek kisah dan riwayat yang dialami orangtua mereka, ternyata hanyalah mimpi yang berakhir dengan kesia-siaan belaka. (GP Sindhunata, “Anak Bajang Menggiring Angin”, PT Gramedia Pustaka Utama, 2018)

Tahun 2019, adalah tahun politik. Tahun saat pesta demokrasi level nasional, di segala tingkatan, untuk kali pertama digelar serentak. Pemilu yang memilih anggota DPR, DPRD di tingkat provinsi dan kabupaten/kota, dan pemilihan wakil daerah “Dewan Perwakilan Daerah” (DPD), serta pemilihan presiden/wakil presiden dilaksanakan bersamaan. Tidak banyak negara yang bisa dan berani menggelar pemilu secara serentak, seperti Pemilu 2019.

Editor:
Emilius Caesar Alexey
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000