logo Kompas.id
OpiniMenuju Kemiskinan Ekstrem Nol ...
Iklan

Menuju Kemiskinan Ekstrem Nol Persen

Kemiskinan ibarat lingkaran setan (vicious circle) yang bisa menjadi sebab sekaligus akibat.

Oleh
MUHADJIR EFFENDY
· 5 menit baca
Ilustrasi
KOMPAS/HERYUNANTO

Ilustrasi

Problem kemiskinan selalu menjadi perhatian utama dari pemerintahan ke pemerintahan sejak Indonesia berdiri. Kemiskinan ibarat lingkaran setan (vicious circle) yang bisa menjadi sebab sekaligus akibat. Oleh karena itu, perlu diupayakan untuk diputus jika kita ingin mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Hasil survei Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan angka kemiskinan Indonesia sudah turun di bawah dua digit meskipun masih belum bisa mencapai target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) sebesar 7,5 persen.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000