logo Kompas.id
Paparan TopikKedaulatan Maritim Indonesia: ...
Iklan

Kedaulatan Maritim Indonesia: Sejarah dan Potretnya

Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki kedaulatan untuk mengelola kekayaan lautnya. Posisi geostrategis Indonesia di jalur perdagangan dunia beserta kekayaan laut di dalamnya kerap menjadi incaran negara lain.

Oleh
Topan Yuniarto
· 13 menit baca
KRI Usman Harun melintasi Selat Lampa, Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, Rabu (15/1/2020). Kapal milik TNI Angkata Laut itu merupakan salah satu armada yang melakukan patroli untuk menjamin keamanan di laut teritorial dan Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia di Laut Natuna Utara.
KOMPAS/MUHAMMAD IKHSAN MAHAR

KRI Usman Harun melintasi Selat Lampa, Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, Rabu (15/1/2020). Kapal milik TNI Angkata Laut itu merupakan salah satu armada yang melakukan patroli untuk menjamin keamanan di laut teritorial dan Zona Ekonomi Eksklusif Indonesia di Laut Natuna Utara.

Kedaulatan maritim merupakan kewenangan suatu negara secara eksklusif dan bebas untuk melakukan berbagai kegiatan kenegaraan di wilayah laut yang menjadi haknya. Indonesia memperjuangkan kedaulatan maritimnya melalui diplomasi yang berlangsung bertahun-tahun.

Secara sederhana, istilah “kedaulatan” dapat dipahami sebagai otoritas tertinggi dalam suatu wilayah (supreme authority within a territory). Kedaulatan teritorial suatu negara mencakup tiga dimensi, yaitu darat, udara dan laut.

Editor:
robertus mahatma
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000