logo Kompas.id
Paparan TopikPrestasi Indonesia di Ajang...
Iklan

Prestasi Indonesia di Ajang Olimpiade

Sepanjang keikutsertaannya di ajang Olimpiade, Indonesia sudah mengumpulkan 37 medali. Pada Olimpiade Tokyo 2020, Indonesia kembali meraih emas pada cabang bulutangkis ganda putri.

Oleh
Dwi Erianto
· 14 menit baca
Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Greysia Polii (kiri) berpose dengan medali emas yang berhasil mereka peroleh dalam final ganda putri bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020 pada 2 Agustus 2021.
AFP/ALEXANDER NEMENOV

Pasangan ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Greysia Polii (kiri) berpose dengan medali emas yang berhasil mereka peroleh dalam final ganda putri bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020 pada 2 Agustus 2021.

Indonesia mulai berpartisipasi di pesta olahraga terbesar bangsa-bangsa dunia pada tahun 1952 atau ketika Olimpiade ke-15 digelar di Helsinki, Finlandia. Sejak saat itu, Indonesia hampir tidak pernah absen dalam mengirimkan atlet terbaiknya di ajang olahraga multicabang terbesar di dunia ini.

Indonesia hanya dua kali absen, yakni pada Olimpiade 1964 di Tokyo, Jepang, karena kontroversi menyangkut GANEFO dan Olimpiade 1980 di Moskwa, Rusia, karena turut serta dalam boikot terkait perang Soviet-Afganistan.

Editor:
robertus mahatma
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000