logo Kompas.id
PerjalananVientiane
Iklan

Vientiane

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vZR5BUKB-8YA_wxc8jA5wpAtbxs=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F65773847.jpg
FOTO-FOTO: KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

That Luang

Keberadaan bangunan bersejarah serta kuil Buddha di Vientiane, Laos, memberikan sentuhan eksotis dan roh bagi kota. Destinasi wisata tersebut mudah ditemukan di kota Vientiane. Tak hanya itu, daerah tepi Sungai Mekong juga menjadi daya tarik tersendiri yang menjadi ruang publik bagi masyarakat dan wisatawan.

Suasana di Bandar Udara Internasional Wattay, terasa sepi saat kami tiba di Vientiane, ibu kota Laos, Kamis (3/5/2018) pagi. Aktivitas di bandara tersebut memang tidak begitu sibuk setiap harinya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000