logo Kompas.id
Politik & Hukum”Meredam Perilaku Korup Kepala...
Iklan

”Meredam Perilaku Korup Kepala Daerah

Oleh
· 4 menit baca

Di tengah berbagai upaya mencegah korupsi birokrasi, sejumlah kepala daerah justru beruntun tertangkap aparat KPK karena diduga korupsi. Semangat membersihkan korupsi dari dalam birokrasi bertarung ketat dengan perilaku korup dari sejumlah pemimpin daerah.

Korupsi di level elite birokrasi daerah masih terjadi di sejumlah tempat. Kekuasaan dalam pengelolaan anggaran, perekrutan pejabat, pemberian izin, pengadaan barang jasa, dan berbagai kewenangan lain membuat posisi kepala daerah sangat rawan. Sejumlah kepala daerah terbukti menyalahgunakan kewenangannya, antara lain, dengan menerima suap, memeras pengusaha, menggelembungkan harga, menyelewengkan anggaran, dan melakukan pembangunan fiktif.

Semakin tinggi rata-rata tingkat pendidikan kepala daerah dan semakin maju sistem pemilihan ternyata belum mampu meminimalkan jumlah kepala daerah yang bebas dari korupsi. Bahkan, ada indikasi, kepala daerah yang terkena operasi tangkap tangan (OTT) KPK justru semakin banyak.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000