logo Kompas.id
Politik & HukumYang Muda yang Memberi Makna
Iklan

Yang Muda yang Memberi Makna

Oleh
Edna C Pattisina/ Lukas Adi Prasetya/ Muhammad Ikhsan Mahar
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MjULSKZocBkd7Rcq3vzIy8HFf_I=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180412_ENGLISH-PENCEMARAN_A_web-2.jpg
KOMPAS/LUKAS ADI PRASETYA

Kepiting bakau yang sudah mati ini, terlumuri minyak, Kamis (5/4/2018). Tumpahan minyak mentah di Teluk Balikpapan, Kaltim mencemari kawasan bakau dan imbasnya mematikan bagi kepiting-kepiting hasil tangkapan yang dibudidayakan kelompok tani Sumber Bahagia, di Desa Salok Osing, Kariangau, Balikpapan.

Abi Ramadan dengan piawai meracik kopi untuk  tamunya yang berkunjung ke Kedai Kopi Sahabat. Suasana Kedai kopi  yang ada di salah satu sudut Pasar Klandasan, Balikpapan, itu tidak jauh berbeda dengan kedai-kedai kopi kontemporer yang marak berdiri di kota-kota besar di Indonesia. Berkat hiasan yang ekletik, retro, dan warna-warna sepia,  suasana rumahan tercipta di kedai kopi tersebut.

Hal yang mungkin berbeda dari  kedai kopi lainnya,  di dinding Kedai Kopsa—demikian  Abi  menyingkat nama Kopi Sahabat—tampak sejumlah lukisan. Sebagian besar buatan Abi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000