logo Kompas.id
Politik & HukumPansel Mengundang Lebih Banyak...
Iklan

Pansel Mengundang Lebih Banyak Kandidat Mendaftarkan Diri

Oleh
Rini Kustiasih
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CkELre2xQ5WDl2bx5eDrnyYLYis=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F522178_getattachment93c40c37-25b0-458f-9c0c-ca9876595a9f513562.jpg
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Ketua Majelis Hakim Anwar Usman (kelima kiri) bersama hakim Mahkamah Konstitusi Lainnya saat pembacaan putusan 6 perkara Pengujian Undang Undang di Gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Selasa (20/3). Dalam sidang itu, Hakim Panel MK mengabulkan pencabutan perkara PUU Ormas oleh kuasa hukum dan mengabulkan uji materi UU MK tentang ketentuan pengakuan Putusan MK. (Ilustrasi)

JAKARTA, KOMPAS – Panitia seleksi hakim Mahkamah Konstitusi memperpanjang masa pendaftaran hingga 7 Juni 2018.  Perpanjangan ini dilakukan untuk memberikan kesempatan lebih luas kepada para akademisi dan ahli dari berbagai institusi dan lembaga pendidikan untuk berpartisipasi mengikuti seleksi.

Pendaftaran calon hakim MK sebenarnya telah berakhir pada 31 Mei lalu. Namun, pansel memutuskan untuk memperpanjang masa pendaftaran tersebut. Hingga batas akhir, pada 31 Mei lalu, calon masih banyak bertanya atau berniat untuk mendaftarkan diri. Perpanjangan ini juga diharapkan bisa menjaring lebih banyak pendaftar untuk membuat seleksi yang lebih kompetitif dan sehat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000