logo Kompas.id
Politik & HukumGubernur Bali Imbau Masyarakat...
Iklan

Gubernur Bali Imbau Masyarakat agar Menjaga Keamanan

Oleh
Cokorda Yudistira
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0OrKteHEr0peb4SlJKnUqn2tr4I=/1024x778/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F20180627cok-kompasid-gubernur-bali-mencoblos.jpg
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Gubernur Bali Made Mangku Pastika bersama istri, Ni Made Ayu Pastika, menunjukkan surat suara seusai menggunakan hak pilih mereka di TPS 12 Desa Tembau, Kelurahan Penatih, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, Rabu (27/62/2018). Gubernur Bali mengimbau seluruh masyarakat Bali bersama-sama menjaga keamanan Bali.

DENPASAR, KOMPAS — Gubernur Bali I Made Mangku Pastika mengimbau seluruh masyarakat Bali tetap menjaga suasana kondusif dan keamanan Bali selama dan setelah pemilihan kepala daerah. Masyarakat diajak menerima hasil Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Bali 2018 dengan baik.

”Pilihannya cuma dua (pasang), ada empat orang, semuanya itu putra-putra terbaik Bali,” kata Pastika seusai menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 12 Desa Tembau, Kelurahan Penatih, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, Rabu (27/6/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000