logo Kompas.id
Politik & HukumJokowi Tawarkan Nurtanio...
Iklan

Jokowi Tawarkan Nurtanio kepada Presiden Mikronesia

Oleh
FX Laksana Agung Saputra
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HJW9vYwGQKcHensGkuftFubx19E=/1024x835/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FWhatsApp-Image-2018-07-18-at-16.56.11.jpeg
BIRO PERS/SETPRES

Presiden Joko Widodo menyaksikan Presiden Mikronesia Peter Martin Christian menyalami anak-anak berpakaian adat di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Rabu (18/7/2018). Presiden Jokowi menawarkan pesawat Nurtanio produksi PT Dirgantara Indonesia kepada Presiden Christian.

BOGOR, KOMPAS — Pemerintah Republik Indonesia menawarkan pesawat N-219 Nurtanio kepada Federasi Negara-negara Mikronesia. Inisiatif ini disampaikan dalam pertemuan bilateral di Istana Bogor, Rabu (18/7/2018).

Pertemuan bilateral tersebut merupakan bagian dari kunjungan kenegaraan Presiden Mikronesia Peter M Christian. Ini merupakan kunjungan perdana Christian ke Indonesia sebagai presiden dengan tujuan meningkatkan kerja sama bilateral dengan Indonesia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000