logo Kompas.id
Politik & HukumNicke Widyawati Diperiksa KPK
Iklan

Nicke Widyawati Diperiksa KPK

Oleh
Riana A Ibrahim
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8d0EhpJ3nb87uju_aTmtrmspFQM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180618_KPK_A_web-1.jpg
KOMPAS/ALIF ICHWAN

Bersih Bersih KPK - Petugas kebersihan gedung Komisi Pemberantasan Karuosi (KPK), Jakarta, Senin (18/6/2018) tetap membersihkan lobby utama gedung KPK disaat libur bersama menyambut hari raya Idul Fitri 1439 H.

JAKARTA, KOMPAS Proses penunjukan langsung terhadap Blackgold Natural Resources hingga power purchase agreement atau PPA terkait dengan proyek pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap Riau-1 terus didalami penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi. Terkait dengan hal ini, penyidik KPK meminta keterangan dari Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati serta Direktur Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Bambang Gatot Ariyono.

Setelah dua kali dijadwalkan untuk diperiksa, Nicke Widyawati akhirnya memenuhi panggilan penyidik pada Senin (17/9/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000