logo Kompas.id
Politik & HukumMasyarakat Jangan Terpancing...
Iklan

Masyarakat Jangan Terpancing Isu yang Membuat Gaduh

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/HPlAkU4NaEeJosCiV0ojbpz0D-w=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FPrabowo-Sandi_1541510418.jpeg
KOMPAS/PRADIPTA PANDU

Badan Pemenangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno mengadakan konferensi pers terkait pernyataan Prabowo yang dinilai melecehkan masyarakat Boyolali, di Jakarta, Selasa (6/11/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Badan Kampanye Prabowo Subianto-Sandiaga Uno mengimbau masyarakat untuk berpikir jernih dan tidak terpancing isu-isu yang membuat gaduh jalannya kampanye Pilpres 2019. Imbauan disampaikan untuk menanggapi isu pelecehan terhadap masyarakat Boyolali yang diutarakan oleh calon presiden Prabowo Subianto, beberapa waktu lalu.

Juru bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo-Sandi, Ferry Juliantono, Selasa (6/11/2018), menyampaikan, dalam masa kampanye Pemilu 2019 saat ini, masyarakat hendaknya tidak terpancing isu yang membuat gaduh suasana. Pernyataan Ferry tersebut menanggapi isu pelecehan terhadap masyarakat Boyolali yang diutarakan Prabowo Subianto.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000