logo Kompas.id
Politik & HukumSandiaga Dorong Pengembangan...
Iklan

Sandiaga Dorong Pengembangan Wisata Berbasis Kearifan Lokal

Oleh
Jumarto Yulianus
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kqOOvPONbK_IP-AodPOob_V198U=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20181011jum-sandiaga-ke-banjarmasin-2_1541856935.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Calon wakil presiden nomor urut dua, Sandiaga Salahuddin Uno menyalami pedagang di Pasar Terapung, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Sabtu (10/11/2018).

BANJARMASIN, KOMPAS – Calon wakil presiden nomor urut dua, Sandiaga Salahuddin Uno mendorong pengembangan pariwisata berbasis kearifan lokal di berbagai daerah Indonesia setelah berkunjung ke Pasar Terapung, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Sabtu (10/11/2018).

Menurut cawapres yang akrab disapa Sandi itu, Pasar Terapung merupakan bentuk kearifan lokal yang dikemas dan diangkat dengan baik. ”Saya melihat ini cara mengemas pariwisata yang baik. Mudah-mudahan destinasi semacam ini bisa dikembangkan di seluruh wilayah Indonesia untuk membuka lapangan kerja,” katanya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000