logo Kompas.id
Politik & HukumCaleg Belum Banyak Dikenal
Iklan

Caleg Belum Banyak Dikenal

Oleh
Susanti Agustina S/Litbang Kompas
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OZwnPQiuCCnBoNR7ZkkUR7QhMXM=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2F20180826_ENGLISH-TAJUK_A_web.jpg
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Spanduk panjang partai politik peserta Pemilu 2019 terpasang di pagar halaman Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Sabtu (25/8/2018). (Ilustrasi)

Hingga dua bulan setelah penetapan calon anggota DPR, DPRD, dan DPD, pengenalan publik terhadap para calon anggota legislatif yang akan bertarung dalam Pemilu 2019 cenderung masih rendah. Sebagian besar publik juga belum tahu nama yang akan dipilih saat pemilu legislatif pada 17 April 2019.

Hasil jajak pendapat Litbang Kompas, 14-15 November 2018, menunjukkan, jumlah calon pemilih yang belum mengetahui atau mengenal calon anggota legislatif (caleg)  yang akan berkontestasi, baik  untuk DPR,  DPD, maupun DPRD  kabupaten/kota dan provinsi, masih banyak. Makin tinggi level pemilihan, jumlah pemilih yang tidak tahu semakin banyak.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000