logo Kompas.id
Politik & HukumPasukan Khusus TNI-AL Berlatih...
Iklan

Pasukan Khusus TNI-AL Berlatih di Pakistan

Oleh
Edna C Pattisina
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CBajEqNlKbw1-n27WE4kgqcvOTQ=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F02%2F2b557106-fa3f-4f02-83be-cebe48fd32ab_1549778371.jpg
Kompas

Upacara pembukaan Multinasional Exercise Aman 2019 diikuti 18 negara, di Karachi, Pakistan.

JAKARTA, KOMPAS - TNI Angkatan Laut ikut serta dalam latihan bersama Multinasional Exercise Aman 2019 dengan mengirimkan prajurit berkualifikasi pasukan khusus. Latihan yang berlangsung pada tanggal 7 - 17 Februari 2019, di Karachi, Pakistan ini merupakan ajang dua tahunan yang digelar sejak tahun 2007, dan pada tahun ini diikuti oleh 18 negara.

Sebanyak 18 negara yang ikut latihan bersama ini adalah Indonesia, Nigeria, Maldives, Perancis, Mesir, China, Brunei, Australia, Oman, Palestina, Polandia, Uni Emirat Arab, Sri Lanka, Thailand, Turki, Inggris, Jepang, dan Amerika Serikat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000