logo Kompas.id
Politik & HukumPenyusunan Kode Etik KPK...
Iklan

Penyusunan Kode Etik KPK Jangan Sampai Hambat Pemberantasan Korupsi

Pola hubungan kerja antara Dewan Pengawas dan pimpinan KPK harus diatur dengan jelas. Kedua unsur ini memiliki kewenangan yang saling berkaitan, yakni izin penyadapan, penggeledahan, dan/atau penyitaan.

Oleh
sharon patricia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mZ1Mod5aSGX6bwTTjLTcllrj4Jg=/1024x1326/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F20191220-H01-NNN-Pimpinan-KPK-mumed_1576861655.png

JAKARTA, KOMPAS — Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi akan mulai bekerja pada Jumat (3/1/2020). Penyusunan kode etik menjadi langkah penting untuk segera dilakukan Dewan Pengawas, tetapi harus dipastikan kode etik tidak menghambat upaya pemberantasan korupsi.

Peneliti Pusat Kajian Antikorupsi (Pukat) dari Universitas Gadjah Mada, Zaenur Rohman, menyatakan, Pukat tetap melihat Dewan Pengawas (Dewas) adalah konsep yang keliru. Meskipun begitu ”nasi sudah menjadi bubur”.

Editor:
Hendriyo Widi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000