logo Kompas.id
RisetKonfigurasi “Prestasi” Daerah ...
Iklan

Konfigurasi “Prestasi” Daerah Pilkada

Oleh
Bestian Nainggolan/Litbang Kompas
· 9 menit baca

Dalam ajang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), capaian kinerja daerah menjadi materi riil yang kerap diperdebatkan. Bagi para kepala daerah yang kembali bertarung, capaian lima tahun terakhir akan menjadi kapital sekaligus senjata dalam mempertahankan jabatannya. Namun sebaliknya bagi para penantang, kinerja daerah justru menjadi kunci pendelegitimasian praktik kekuasaan selama ini.

Itulah mengapa, di luar faktor besar-kecilnya aspek kapital finansial, simbolik, dan sosial yang melekat pada masing-masing kandidat Pilkada, berbagai indikator capaian sosial, ekonomi, politik, maupun kesejahteraan daerah menjadi fokus persoalan yang dipertarungkan. Proses legitimasi dan delegitimasi sosok kandidat akan menjadi semakin nyata dan dipandang lebih rasional dengan mengungkap berbagai indikator tersebut.

Persoalannya, indikator-indikator apa yang dapat digunakan sebagai materi dalam menilai capaian suatu daerah selama ini?

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000