logo Kompas.id
RisetPara Pemborong Partai Politik
Iklan

Para Pemborong Partai Politik

Oleh
Bambang Setiawan
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YLJDczeCcoj7g2Tn5RUUErM-0M4=/1024x1575/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2FBambang-setiawan.jpg
Kompas/HANDINING

.

Pemilihan kepala daerah serentak 2018 menyajikan fenomena penguasaan dukungan yang menarik, yaitu banyaknya calon yang berhasil mendapatkan dukungan mayoritas partai politik. Kaitan antara sejarah kemenangan sebelumnya, penguasaan arena politik calon, kekuatan klan, dan kultur sosial turut berperan dalam mengukuhkan jalan kekuasaan selanjutnya.

Sebanyak 46 pasang calon yang telah memenuhi syarat untuk bertarung dalam pilkada didukung oleh lebih dari enam partai politik, 34 terjadi pada pemilihan bupati, 2 pada pemilihan gubernur, dan 10 pada pemilihan wali kota. Bahkan, ada calon yang didukung oleh 11 dan 12 partai politik.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000