logo Kompas.id
RisetBanjir dan Gaya Hidup...
Iklan

Banjir dan Gaya Hidup Minimalis

Preferensi gaya hidup masih jarang diulas dalam konteks bencana. Banjir di Jakarta awal tahun ini bisa menjadi momentum untuk kembali mempertanyakan, apakah gaya hidupku sudah sesuai dengan wilayah di mana aku tinggal?

Oleh
Arita Nugraheni
· 5 menit baca

Preferensi gaya hidup masih jarang diulas dalam konteks bencana. Banjir di Jakarta, awal tahun ini, bisa menjadi momentum untuk kembali mempertanyakan, apakah gaya hidupku sudah sesuai dengan wilayah di mana aku tinggal?

https://cdn-assetd.kompas.id/pMqd5GsBj8ftWoArH5BcuRqD7S0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F01%2F20200106_ENGLISH-ANALISIS-EKONOMI_D_web_1578321465.jpg

Seni dalam memilih barang menjadi satu gaya hidup tersendiri. Sebagian orang cenderung membeli banyak barang, asal memenuhi satu fungsi dan murah. Sementara sebagian lain memilih membeli sedikit barang, asal multifungsi dan berkualitas. Saat banjir datang, barang-barang yang kita miliki di dalam rumah mulai menunjukkan jati dirinya. Antara tetap berguna atau justru menjadi beban.

Editor:
yohanwahyu
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000