logo Kompas.id
RisetAgar Mobil Listrik Benar-benar...
Iklan

Agar Mobil Listrik Benar-benar Ramah Lingkungan

Mobil bertenaga listrik bagaikan dua sisi mata pisau. Di satu sisi, mobil jenis ini dianggap ramah lingkungan karena nihil emisi karbon.

Oleh
Albertus Krisna
· 6 menit baca

Mobil bertenaga listrik bagaikan dua sisi mata pisau. Di satu sisi, mobil jenis ini dianggap ramah lingkungan karena nihil emisi karbon. Di sisi lain, energi baterai mobil ini bersumber dari pembangkit listrik yang mayoritas masih berbahan bakar fosil.

https://cdn-assetd.kompas.id/lxwj6mQjDZfhC_pYXEh2HRV4PWw=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FParade-Kendaraan-Listrik_87801718_1583161057.jpg
KOMPAS/WAWAN H PRABOWO

Pengendara sepeda motor listrik mengikuti konvoi di Jalan MH Thamrin, Jakarta, akhir Agustus 2019. Kegiatan yang diprakarsai Kementerian Perhubungan tersebut bertujuan menyosialisasikan program percepatan penggunaan kendaraan berbasis listrik.

Kehadiran mobil listrik bukan hal baru. Sekitar tahun 1900-an, ketika awal era kendaraan bermotor, mobil listrik cukup populer di Amerika Serikat. Populasinya bahkan lebih banyak dibandingkan dengan mobil berbahan bakar minyak atau tenaga uap.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000