logo Kompas.id
RisetTantangan Mewujudkan Program...
Iklan

Tantangan Mewujudkan Program Makan Siang Gratis Prabowo-Gibran

Prabowo-Gibran perlu segera memetakan sejumlah tantangan untuk mewujudkan program-program baru pemerintahan mendatang.

Oleh
MAHATMA CHRYSNA
· 4 menit baca
Pendukung capres-cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka makan pecel sebelum mengikuti kampanye terbuka Pesta Rakyat untuk Indonesia Maju di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (10/2/2024).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Pendukung capres-cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka makan pecel sebelum mengikuti kampanye terbuka Pesta Rakyat untuk Indonesia Maju di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (10/2/2024).

Makan siang dan minum susu gratis merupakan program ekonomi Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka yang paling diingat masyarakat. Mewujudkannya perlu mendengarkan suara masyarakat dan meraih dukungan parlemen.

Prabowo-Gibran menjadi peraih suara terbanyak pada Pemilihan Presiden 2024 berdasarkan hasil rapat pleno Komisi Pemilihan Umum pada 20 Maret 2024. Di bidang ekonomi, selain melanjutkan program Joko Widodo-Ma’ruf Amin, pasangan Prabowo-Gibran membawa sejumlah program baru yang akan diimplementasikan dalam lima tahun periode kepemimpinannya. Terdapat sekurangnya tiga tantangan untuk mewujudkannya.

Editor:
HARYO DAMARDONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000