logo Kompas.id
TokohRio Afrian, Bakti Guru Batin...
Iklan

Rio Afrian, Bakti Guru Batin Sembilan

Rio pernah diancam menggunakan golok hingga berpapasan dengan beruang. Ia gigih mencerdaskan anak-anak Batin Sembilan.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
· 4 menit baca
Rio Afrian
KOMPAS/DWI BAYU RADIUS

Rio Afrian

Rio Afrian (32) menaklukkan tantangan untuk menekankan pentingnya pendidikan bagi anak-anak masyarakat adat Batin Sembilan. Ia menyongsong risiko diserang hewan buas, diacungi golok, berkelit dari ancaman saat konflik lahan memanas, sampai merayu anak-anak yang merajuk tak mau sekolah.

Murid-murid Sekolah Besamo asyik menggambar dan mengguratkan pensil warna, Sabtu (10/2/2024). Rio pun menyemangati mereka sambil menyarankan kelir yang cocok untuk mewarnai aneka kreasi, seperti bunga, kucing, dan pohon. Hari itu memang libur, tetapi ia sekadar ingin mengajak anak didiknya bersenang-senang.

Editor:
DWI AS SETIANINGSIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000