logo Kompas.id
UtamaCabang Olimpiade Terancam...
Iklan

Cabang Olimpiade Terancam Dicoret

Oleh
· 4 menit baca
Pembangunan arena dayung untuk Asian Games 2018 di Kompleks Olahraga Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan, masih terus dilakukan, Kamis (30/3). Pembangunan sejumlah arena terkendala cuaca buruk yang akhir-akhir ini terjadi di Palembang.
KOMPAS/ADRIAN FAJRIANSYAH

Pembangunan arena dayung untuk Asian Games 2018 di Kompleks Olahraga Jakabaring, Palembang, Sumatera Selatan, masih terus dilakukan, Kamis (30/3). Pembangunan sejumlah arena terkendala cuaca buruk yang akhir-akhir ini terjadi di Palembang.

Sekretaris Jenderal Inasgoc Harry Warganegara mengatakan, sejumlah skema dimatangkan. ”Bisa saja pemerintah menghapus cabang Olimpiade baru, Olimpiade lama, atau non-Olimpiade. Kami siapkan pilihan-pilihan itu. Mungkin saja, setelah bertemu OCA, muncul opsi lain di luar penawaran pemerintah,” katanya, Kamis (30/3).

Menurut Harry, pilihan-pilihan penghapusan cabang masih digodok Kementerian Pemuda dan Olahraga. Selaku panitia, menurut Harry, Inasgoc siap mengikuti panduan Wakil Presiden Jusuf Kalla sebagai Ketua Panitia Pengarah Asian Games 2018.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000