logo Kompas.id
UtamaTersangka Penembakan di Paris ...
Iklan

Tersangka Penembakan di Paris Sudah Lama Masuk dalam Pengawasan Polisi

Oleh
A Tomy Trinugroho
· 3 menit baca

PARIS, KAMIS — Aksi terorisme kembali terjadi di Paris, Perancis, Kamis (20/4/2017) malam waktu setempat. Kali ini, kejahatan itu menelan korban tewas seorang polisi yang sedang berpatroli di Champs Elysees. Tersangka kemudian meninggal dunia dalam baku tembak dengan aparat keamanan.

https://cdn-assetd.kompas.id/5evJ5o2FIQ7_s5l_q5EQnQZ9Rvg=/1024x683/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F04%2F20170421APPHOTO-A.jpg
AP Photo/Thibault Camus

Seorang polisi bertugas jaga setelah terjadi penembakan di Champs Elysees, Paris, Perancis, Kamis (20/4/2017) malam.

Pria yang menembak mati polisi tersebut ternyata dulu menjadi fokus dalam sebuah upaya pencegahan terorisme. Menurut sumber yang dekat usaha penyelidikan kasus penembakan di Champs Elysees, ia tercatat pernah berusaha membunuh petugas keamanan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000