logo Kompas.id
UtamaKegiatan Positif untuk...
Iklan

Kegiatan Positif untuk Perbaiki Nama Jabung

Oleh
Vina Oktavia
· 4 menit baca
None
Kompas/Vina Oktavia

Para pemuda Kecamatan Jabung, Kabupaten Lampung Timur, Lampung, berlatih silat, Sabtu (8/4). Tokoh pemuda dan tokoh adat di kecamatan itu membentuk organisasi "Ikam Jabung Sai" sebagai wadah bagi pemuda. Mereka menggagas berbagai kegiatan positif untuk mengembalikan nama baik Jabung. Banyaknya pelaku pencurian kendaraan bermotor asal Jabung yang ditangkap polisi membuat daerah itu dicap sebagai wilayah penghasil pelaku kriminal.

https://cdn-assetd.kompas.id/uqC3v2h4VRsY36Gyo_3S3rByraI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F05%2F442338_getattachmentcc3c7b58-b12b-42db-bbc7-9371514a9449433767.jpg
Kompas/Vina Oktavia

Diiringi musik gamelan, Erfan Kurniawan (16) berdiri untuk menampilkan jurus silat tanpa senjata. Dibalut seragam merah, tangan dan kaki Erfan lincah bergerak mengikuti alunan musik. Sekali-sekali dia melakukan gerakan melompat dan berguling. Atraksi silat Erfan ditutup dengan gerakan memberi salam sambil berjongkok.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000