logo Kompas.id
UtamaUrine Anggota DPRD Tabanan...
Iklan

Urine Anggota DPRD Tabanan Positif Narkoba

Oleh
WISNU AJI DEWABRATA
· 2 menit baca

JAKARTA, KOMPAS — Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya menangkap INWP (35) alias RM, anggota DPRD Kabupaten Tabanan, Bali, dari Fraksi Golkar, Selasa lalu, di sebuah hotel di Jakarta. Hasil tes urine terhadap INWP positif mengandung amphetamin.

Penangkapan terhadap INWP terjadi secara tidak sengaja karena polisi sedang mengincar bandar narkoba, yaitu NYA (28), dan istrinya, LP (33). Polisi mendapat informasi bahwa kedua bandar narkoba itu berada di sebuah hotel.

Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Raden Prabowo Argo Yuwono, Kamis (14/6), mengatakan, polisi menangkap tersangka NYA dan LP di parkir bawah tanah hotel Alila di Pecenongan, Jakarta Pusat. Kedua tersangka menginap di kamar 1916 hotel tersebut.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000