logo Kompas.id
UtamaPolisi Bongkar Kapal...
Iklan

Polisi Bongkar Kapal Wanderlust

Oleh
KRIS R MADA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/t86yPh6RKs26pTXRYhbXbUTNLCw=/1024x576/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F07%2F20170720H1_ENGLISH-RUU-NARKOBA_A_web.jpg
Kompas/Heru Sri Kumoro

Sebanyak 1 ton sabu dari Taiwan yang berhasil diungkap petugas kepolisian yang bekerja sama dengan polisi Taiwan dan pihak lain digelar di Mapolda Metro Jaya, Jakarta, Kamis (20/7). Petugas gabungan juga menyita kapal Wanderlust yang membawa sabu tersebut.

BATAM, KOMPAS — Polisi membongkar beberapa bagian kapal Wanderlust yang dipakai untuk menyelundupkan 1 ton narkotika. Pembongkaran badan kapal itu untuk memastikan tidak ada lagi sabu atau narkotika jenis lain yang disimpan di lambung kapal.

Kepala Polda Kepulauan Riau Inspektur Jenderal Sambudi Gusdian mengatakan, pembongkaran dilakukan di Batam, Kepulauan Riau. Sebab, kapal itu masih ditahan di Batam setelah ditangkap di perairan Bintan. ”Nanti barang-barang dari kapal ini dibawa ke Jakarta untuk penyelidikan lebih lanjut,” ujarnya, Jumat (21/7), di Batam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000