logo Kompas.id
UtamaKetika Cita-cita Anak Tak Lagi...
Iklan

Ketika Cita-cita Anak Tak Lagi Ingin Jadi Presiden atau Dokter

Oleh
Syahnan Rangkuti
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/s3Q5qKoGxBHQJrhCrKQ_gmmqcAg=/1024x655/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F07%2F20170723sah-Hari-Anak-Nasional.jpg
Kompas/Dinas Kominfo Riau

Presiden Joko Widodo pada Hari Anak Nasional 2017 di Pekanbaru, Riau.

Teknologi informasi yang telah berkembang sangat pesat pada masa sekarang memang telah mengubah wajah dunia. Kemajuan zaman tidak pelak ikut mengubah anak-anak. Apabila dahulu anak-anak ditanya cita-citanya, biasanya yang disebutkan adalah profesi umum, seperti dokter, insinyur, bupati, gubernur, atau presiden.

Namun, pada peringatan Hari Anak Nasional 2017 yang dilaksanakan di Pekanbaru, Riau, Minggu (23/7), Presiden Joko Widodo yang tengah bercengkrama dengan anak-anak se-Nusantara tampak terperanjat saat bertanya kepada Rafi Fadilah (11). Ketika ditanya cita-citanya, murid kelas VI Sekolah Dasar Negeri 36 Pekanbaru itu menjawab lantang,” Jadi youtubers, Pak!”

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000