logo Kompas.id
UtamaPerambahan Liar Picu Kebakaran...
Iklan

Perambahan Liar Picu Kebakaran Seluas 1.500 Hektar

Oleh
Irma Tambunan
· 2 menit baca

JAMBI, KOMPAS — Perambahan liar terorganisasi dengan cara dibakar telah menghabisi lebih dari 1.500 hektar hutan negara untuk restorasi di perbatasan Jambi dan Riau. Pemerintah daerah meminta pusat turun tangan karena tak sanggup mengatasi masifnya praktik ilegal tersebut.

Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Jambi Irmansyah mengatakan, luas perambahan terorganisasi itu sudah lebih dari 1.500 hektar, tetapi pihaknya baru mengetahuinya dua bulan terakhir. Dishut semula mendeteksi adanya sebaran titik panas di areal hutan negara yang dikelola PT Alam Bukit Tigapuluh.

”Kami minta perusahaan cek ke lokasi karena terdeteksi ada titik panas. Setelah dicek baru terungkap bahwa terjadi perambahan liar di sana dengan cara dibakar,” ujarnya di Kota Jambi, Selasa (8/8).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000