logo Kompas.id
Utama70 Persen Tugas Tim Indonesia ...
Iklan

70 Persen Tugas Tim Indonesia Tuntas

Oleh
Aloysius Budi Kurniawan
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9ELtkDENBar3t5T35byzK8gJvAg=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2F478402_getattachment10d88576-9dcc-4614-84eb-2dfd3c5aa026469787.jpg
KOMPAS/ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN

Anak-anak sedang menyaksikan tim WorldSkills Indonesia mempraktikkan keterampilannya pada bidang lomba Mechatronics di ajang kompetisi WorldSkills Abu Dhabi 2017, Minggu (15/10), di Abu Dhabi National Exhibition Centre, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab. Sebanyak 31 muda-mudi di bawah usia 22 tahun lulusan sekolah menengah kejuruan Indonesia terjun dalam ajang kompetisi keterampilan ini.

ABU DHABI, KOMPAS  — Sampai hari kedua penyelenggaraan kompetisi WorldSkills Abu Dhabi 2017 di Abu Dhabi National Exhibition Centre, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, tim Indonesia yang berjumlah 31 tenaga kerja muda telah menyelesaikan 70 persen tugas dari 29 bidang lomba yang diikuti. Persiapan latihan yang relatif matang selama 1,5-2 tahun menjadikan peserta lebih siap menghadapi kompetisi WorldSkills tahun ini.

Pada hari pertama kompetisi, Minggu (15/10), tim Indonesia mengikuti 29 bidang lomba. Adapun pada hari kedua, Senin (16/10), tim Indonesia mengikuti 28 bidang lomba. Pada hari kedua, terdapat satu bidang yang tidak dilombakan sehingga hanya 28 bidang lomba yang diikuti tim Indonesia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000