logo Kompas.id
UtamaRibuan Warga Padati TMII untuk...
Iklan

Ribuan Warga Padati TMII untuk Dapatkan KTP Elektronik

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/MrhjW4cNX0RYNJ9DHkDgXucClt4=/1024x655/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2FWhatsApp-Image-2017-10-20-at.jpg
KURNIA YUNITA RAHAYU

Warga mengantre untuk membuat kartu tanda penduduk elektronik di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur, Jumat (20/10).

JAKARTA, KOMPAS — Warga yang akan merekam data dan mencetak kartu tanda penduduk elektronik memadati areal Taman Mini Indonesia Indah, Jumat (20/10). Mereka rela antre selama berjam-jam demi mendapatkan KTP-el.

Direktur Jenderal Direktorat Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Zudan Arief mengatakan, pihaknya telah membuka stan perekaman data KTP-el pada acara Nusantara Expo di Jakarta sejak dua hari lalu. Sejak itu pula animo masyarakat untuk membuat KTP-el sangat tinggi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000