logo Kompas.id
UtamaTaktik Pemerintah Memacu...
Iklan

Taktik Pemerintah Memacu Pertumbuhan Ekonomi

Oleh
BENEDIKTUS KRINS YOGATAMA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mLYIYQ4yyKoJwnXTmKObOL4Z8Xs=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F20171108_0945550.jpg
KOMPAS/BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Bambang Soemantri Brodjonegoro, pada acara Indonesia Infrastruktur Week, Jakarta, Rabu (8/11).

JAKARTA, KOMPAS — Pertumbuhan ekonomi Indonesia sedang stagnan di kisaran 5 persen sejak 2013 hingga saat ini. Pemerintah menerapkan taktik dan strategi untuk memacu pertumbuhan ekonomi saat ini, yakni dengan pembangunan infrastruktur.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), terakhir kali pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai lebih dari 6 persen adalah pada 2012. Setelah itu, pertumbuhan ekonomi menurun sehingga hanya berkisar pada angka 5 persen, bahkan sempat merosot di angka 4 persen pada 2015.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000