logo Kompas.id
UtamaProgram Normalisasi Sungai...
Iklan

Program Normalisasi Sungai Harus Dilanjutkan

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ugK3PqNWhx1V0eOxvnPkk1tKbwI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F20171115-Dhanang-DD05-Banjir1.jpeg
DHANANG DAVID ARITONANG

Para pekerja sedang mengerjakan proyek normalisasi Sungai Ciliwung di Kelurahan Bukit Duri, Jakarta Selatan, Rabu (15/11).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah harus fokus melanjutkan program normalisasi sungai untuk mengantisipasi siklus banjir di Jakarta. Beberapa titik banjir sudah mulai berkurang karena program pemerintah ini. Meski sudah berkurang, sejumlah titik banjir masih ada karena program normalisasi belum selesai seluruhnya.

Salah satu titik banjir yang mulai berkurang adalah di daerah Bukit Duri, Jakarta Selatan. Pada Juli lalu, pemerintah menertibkan 342 bidang tanah yang ditempati 355 keluarga di RW 001 dan 012 Bukit Duri. Bangunan di bibir kali dan sempadan sungai ditertibkan untuk memperlebar bidang Ciliwung dari 10-25 meter menjadi 40-50 meter. Selain itu, pemerintah juga sedang menyelesaikan 700 meter pekerjaan normalisasi dengan pembangunan turap di tepi sungai.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000