logo Kompas.id
UtamaUpaya PBNU Menangkal...
Iklan

Upaya PBNU Menangkal Radikalisme dengan Aplikasi

Oleh
DD05
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/mGaqEoH0Wd7-B2gIiSfqRf4H-JI=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F20171117-DHANANG-NU-MOBILE2.jpeg
DHANANG DAVID ARITONANG

Ketua Umum Pengurus Besar Nadhatul Ulama (PBNU) Said Aqil Siroj membuka acara peluncuran Aplikasi Mobile NU, Televisi NU Channel, Data Center, Arab Pegon, dan Mobile Halal Investigasi di Gedung PBNU, Jalan Kramat Raya 164, Jakarta Pusat, Jumat (17/11).

JAKARTA, KOMPAS -- Perkembangan dunia digital saat ini sudah menjadi bagian dari hidup masyarakat. Meski demikian, paham-paham radikal serta kabar hoax juga ikut bertumbuh seiring perkembangan digital. Oleh sebab itu, Pengurus Besar Nadhatul Ulama harus mengikuti perkembangan digital tersebut untuk menangkal radikalisme dan hoaks yang beredar luas di dunia maya.

Ketua Umum Pengurus Besar Nadhatul Ulama (PBNU) Said Aqil Siroj menuturkan, saat ini tsunami digital telah melanda semua sisi masyarakat. Menurutnya, agama Islam pun juga harus berkembang untuk mengikuti perkembangan zaman tersebut.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000