logo Kompas.id
Utama75 Persen Penduduk Asia...
Iklan

75 Persen Penduduk Asia Tinggal di Kota pada 2050

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/qysOBt02hyGMOZcWBJIiB4CEsjI=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2FP_20171121_112631.jpg
Elsa Emiria Leba

Acara Regional Conference Social City: Aspiration of an Urban Transformation in Asia #SocialCityAsia diadakan di Jakarta, Selasa (21/11). Dari kiri ke kanan, hadir dalam kegiatan itu, anggota Dewan Legislatif Kinrara, Selangor, Malaysia, Ng Sze Han; Direktur Friedrich-Ebert-Stiftung (FES) untuk Kerjasama Regional di Asia Adrienne Woltersdorf; Executive Director Rujak Center for Urban Studies Elisa Sutanudjaja; dosen Senior Fakultas Ilmu Sosial Singapore University, Rita Padawangi; dan Co-Founder Rujak Center of Urban Studies Marco Kusumawijaya.

JAKARTA, KOMPAS — Peningkatan tren urbanisasi yang terjadi secara global harus selaras dengan ketersediaan fasilitas agar terbentuk sebuah kota pintar yang ideal. Kolaborasi dari pemerintah, swasta, dan masyarakat diperlukan untuk mengatasi masalah dalam menyediakan fasilitas dan mendorong peran serta masyarakat guna membangun komunitas yang solid.

Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada 2014 menyebutkan, 54 persen populasi dunia tinggal di daerah urban atau kawasan perkotaan yang diperkirakan akan meningkat menjadi 66 persen pada 2050. Kota terbesar di dunia tidak lagi terletak di negara Barat, tetapi di negara di Asia, seperti China, India, Indonesia, Vietnam, Korea Selatan, Thailand, dan Filipina. Populasi daerah urban di Asia diperkirakan akan naik hingga 75 persen pada 2050.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000