logo Kompas.id
UtamaJalur KA Selatan Jawa Barat...
Iklan

Jalur KA Selatan Jawa Barat Sudah Dapat Dilalui

Oleh
Tatang Mulyana Sinaga dan Runik Sri Astuti
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jcbqoRXv_ZJBqM-1EUV2wsQn70o=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F20171124TAM-02-Kompas-ID.jpg
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Lokasi longsor di jalur kereta api antara Stasiun Bumiwaluya dan Stasiun Cipeundeuy, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis (23/11). Jalur tersebut sudah dapat dilalui pada Jumat dini hari.

BANDUNG, KOMPAS — Jalur kereta api di selatan Jawa Barat yang tertimbun material longsor sejak Rabu (22/11) sore sudah dapat dilalui pada Jumat dini hari. Namun, kecepatan kereta dibatasi hanya 5 kilometer per jam saat melintasi lokasi bekas longsor antara Stasiun Bumiwaluya dan Stasiun Cipeundeuy, Kabupaten Garut.

”Dini hari tadi, tepatnya pukul 02.35, jalur tersebut sudah selesai diperbaiki dan dinyatakan aman untuk dilalui. Kereta pertama yang melintas adalah KA Malabar pada pukul 03.32,” ujar Manajer Humas PT KAI Daerah Operasi 2 Bandung Joni Martinus, Jumat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000