logo Kompas.id
UtamaUMKM Terus Didorong Merambah...
Iklan

UMKM Terus Didorong Merambah Dunia Digital

Oleh
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sgFegz1E8n171xS8SHqg8Du4nxk=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2F1513260874398.jpg
Dhanang David

Director of Consumer Business BNI Anggoro Eko Cahyo, CEO Ranah Kopi Muadzin Jihad, CEO Tokopedia Leontinus Alpha Edison, Direktur Pemberdayaan Industri Informatika dari Kementerian Komunikasi dan Informatika Septriana Tangkary dalam acara diskusi Pemanfaatan Teknologi Digital untuk UMKM di Indonesia yang diselenggarakan di BNI Life Tower, Jakarta Pusat, Kamis (14/12).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah terus mendorong agar usaha mikro, kecil, dan menengah dapat merambah ke dunia daring untuk meningkatkan produk domestik bruto. Targetnya, 8 juta UMKM merambah daring pada tahun 2020. Namun, kendalanya sebagian UMKM belum mampu memenuhi pesanan dalam jumlah besar setelah merambah ke daring.

Direktur Pemberdayaan Industri Informatika dari Kementerian Komunikasi dan Informatika Septriana Tangkary menuturkan, saat ini di Indonesia ada sekitar 56 juta pelaku UMKM dengan menghasilkan lebih dari 90 juta pekerja. Berdasarkan data Kominfo saat ini, baru sekitar 4,6 juta UMKM yang telah merambah ke dunia daring.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000