logo Kompas.id
UtamaBendungan Ciawi dan Sukamahi...
Iklan

Bendungan Ciawi dan Sukamahi Kurangi Volume Banjir Jakarta sampai 30 Persen

Oleh
NINA SUSILO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZgJHIePr6lgGgaMZ_gE2fad2wxM=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2F2529BDA7-06F5-4C1E-97EE-84275331A8C1.jpeg
KOMPAS/NINA SUSILO

Presiden Joko Widodo mengamati maket Bendungan Sukamahi di Desa Sukamahi, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (15/12). Bendungan Sukamahi adalah satu dari dua bendungan kering yang dibangun untuk mengendalikan banjir kiriman ke Jakarta.

BOGOR, KOMPAS — Pembangunan dua bendungan kering, yaitu Bendungan Ciawi dan Sukamahi, ditarget rampung dua tahun lagi. Harapannya, kedua bendungan ini bisa mengurangi volume banjir di Jakarta sampai 30 persen.

Presiden Joko Widodo, Jumat (15/12) pagi, meninjau kemajuan pembangunan Bendungan Sukamahi di Desa Sukamahi, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor, dan Bendungan Ciawi yang berlokasi di bagian hulu Sungai Ciliwung di empat desa di Kecamatan Megamendung dan Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000