logo Kompas.id
UtamaTerjadi 11 Gempa Susulan di...
Iklan

Terjadi 11 Gempa Susulan di Selatan Jawa Barat

Oleh
Cornelius Helmy Herlambang
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XjTThfHVI-l1zdZPOy65IBGdY_8=/1024x1820/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2FRumah-PKL-1.jpg
Dokumentasi Kecamatan Pekalongan Timur

Kondisi rumah akibat gempa di Kelurahan Kauman, Kecamatan Pekalongan Timur, Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Sabtu (16/12). Reruntuhan akibat tembok lapuk tersebut menewaskan Aminah (85) yang sedang tidur.

JAKARTA, KOMPAS — Pascagempa berkekuatan 6,9 skala Richter yang mengguncang selatan Jawa, Jumat (15/12) malam, tercatat ada 11 gempa susulan sekitar pukul 11.00 hingga pukul 11.30. Gempa susulan itu lebih kecil ketimbang gempa utama.

Berdasarkan data Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), kekuatan gempa bervariasi, tetapi lebih kecil dari gempa 6,9 SR. Kekuatan gempa 2,4 SR hingga 5,7 SR berjarak 70-100 kilometer dari Tasikmalaya dan Garut, Jawa Barat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000