logo Kompas.id
UtamaPresiden Harapkan Hambatan...
Iklan

Presiden Harapkan Hambatan Dihapus

Oleh
Nina Susilo Dari New Delhi, India
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QSeI54UDjAw5SQQGRghjiCSPLtM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2F20180126_ENGLISH-INDIA-INDONESIA_A_web.jpg
Kompas/Nina Susilo

Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri Vietnam Nguyen Xuan Phuc bertemu di sela KTT ASEAN-India untuk merayakan 25 tahun kemitraan ASEAN-India, di New Delhi, Jumat (26/1). Dalam pertemuan ini, dibahas peningkatan kerja sama ekonomi dan delimitasi zona ekonomi eksklusif Indonesia-Vietnam.

NEW DELHI, KOMPAS — Indonesia mendorong negara-negara sahabat untuk menghapus hambatan tarif. Hambatan itu menjadi penyebab nilai perdagangan antarnegara jauh dari potensi sebenarnya.

Presiden Joko Widodo mengangkat isu itu saat bertemu dengan Perdana Menteri India Narendra Modi, Kamis (25/1) malam, dan PM Vietnam Nguyen Xuan Phuc, Jumat (26/1). Seluruh pertemuan berlangsung di New Delhi, India. Presiden didampingi Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution, Sekretaris Kabinet Pramono Anung Wibowo, dan Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000