logo Kompas.id
UtamaMarkas Militer Diserang, Empat...
Iklan

Markas Militer Diserang, Empat Jam Kemudian Jokowi Tiba

Oleh
Pascal S Bin Saju
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nOyyrjvFdtuVxnhUnmPmjBePWBI=/1024x707/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2FKabul2.jpg
AFP Photo

Seorang tentara menjaga keamanan di sekitar kompleks atau Akademi Militer Marsekal Fahim di Kabul, Afghanistan. Satu kelompok orang bersenjata menyerang sebuah markas militer di dekat akademi, Senin (29/1) dini hari, sehingga 5 tentara tewas dan 10 orang terluka.

KABUL, SENIN — Sekelompok orang bersenjata menyerang sebuah markas militer di Kabul, ibu kota Afghanistan, Senin (29/1), menjelang fajar menyingsing sehingga 5 tentara tewas dan 10 lainnya terluka.

Serangan ketiga dalam 9 hari terakhir ini terjadi sekitar pukul 05.00 waktu setempat. Empat jam kemudian, tepatnya pada pukul 09.20, atau pukul 10.20 WIB, Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana mendarat di Kabul.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000