logo Kompas.id
UtamaWarga Antusias Sambut...
Iklan

Warga Antusias Sambut Kedatangan Presiden Jokowi

Oleh
Dwi Bayu Radius
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Mi2i-LuH7GnwML7OZBPYWuSxvAw=/1024x701/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20180208antara-presiden1.jpg
ANTARA/Iggoy el Fitra

Warga berebut bersalaman dengan Presiden Joko Widodo seusai penyerahan Kartu Indonesia Pintar dan Program Keluarga Harapan  di Sitiung, Kabupaten Dharmasraya, Sumatera Barat, Rabu (7/2). Sambutan meriah juga diberikan warga Kabupaten Tanah Datar saat Presiden berkunjung ke Nagari Limo Kaum, Kecamatan Lima Kaum, Tanah Datar, Kamis (8/2).

TANAH DATAR, KOMPAS — Rencana kedatangan Presiden Joko Widodo ke Nagari Limo Kaum, Kecamatan Lima Kaum, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat, Kamis (8/2), disambut warga dengan antusias. Mereka datang berduyun-duyun untuk melihat langsung Presiden Jokowi yang akan meninjau program padat karya.

Sofina Turohmi (41), warga Nagari Limo Kaum, mengatakan sangat senang Presiden Jokowi berkunjung ke daerahnya. Presiden dijadwalkan hadir di Nagari Limo Kaum pukul 16.00. Namun, hingga pukul 16.30, Presiden Jokowi belum tiba.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000