logo Kompas.id
UtamaPembangunan Infrastruktur...
Iklan

Pembangunan Infrastruktur Menjadi Kunci

Oleh
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ErSDUG7H1oj5NbviDqqSpq7GXxA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2F497733_getattachmentb1484acd-c68c-4c70-8203-70bdaa6f3dbf489117.jpg
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Pekerja menyelesaikan proyek pembangunan jalur kereta ringan (LRT) ruas Cawang-Dukuh Atas di Jalan MT Haryono, Jakarta, Selasa (26/12). Pembangunan infrastruktur yang saat ini gencar dilakukan pemerintah diharapkan dapat memacu pertumbuhan ekonomi. Pemerintah menargetkan pertumbuhan ekonomi pada tahun depan dapat mencapai 5,4 persen.

JAKARTA, KOMPAS – Kekhawatiran berkurangnya jumlah pekerja karena perkembangan industri khususnya teknologi digital yang mulai diadopsi banyak perusahaan, dinilai dapat diatasi dengan gencarnya pembangunan infrastruktur. Pembangunan infratstruktur akan mendorong tumbuhnya industri manufaktur yang akan menyerap banyak tenaga kerja manusia.

Pembangunan infrastruktur harus terus dilakukan Indonesia sebagai jembatan Indonesia untuk melakukan transformasi perekonomian ke arah yang lebih menguntungkan, yaitu sektor teknologi digital. Sebab, menurut Economic Research Head Bank UOB Indonesia Enrico Tanuwidjaja, jika Indonesia masih terus mengandalkan sektor primer seperti komoditas bahan mentah, maka Indonesia akan kehilangan potensi pertumbuhan ekonominya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000