logo Kompas.id
UtamaWisata Lepas Tukik Penyu di...
Iklan

Wisata Lepas Tukik Penyu di Lombok

Oleh
Khaerul Anwar
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/VnL5PNpPpW7WQED5RkEny8vgOW4=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20180225_PENYU_A_web.jpg
Kompas

Tukik penyu yang ditetaskan dari telur penyu dibesarkan dahulu dalam kolam pemeliharaan sebelum dilepasliarkan ke laut. Anak penyu hasil penangkaran Kelompok Kerabat Penyu Desa Kuranji Dalang, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, itu dijadikan jualan atraksi oleh sejumlah lewat paket Wisata Lepas Tukik.

”Kalau mau ke sini, datanglah pada bulan Juni, Juli, dan Agustus karena selama tiga bulan itulah masa penyu bertelur,” ujar Masnun, Kelompok Kerabat Penyu (KKP), Desa Kuranji, Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat, Jumat (23/2), di lokasi penangkaran penyu seluas 200 meter persegi.

Ketika musim penyu bertelur, terutama malam hari, garis pantai sekitar 1,5 km dari utara ke selatan di desa itu ramai oleh warga yang mengamati lokasi penyu bertelur. Warga kian bersemangat karena KKP membayar Rp 1.800 per butir telur. Di pesisir itu, per malam rata-rata tiga induk penyu bertelur. Seekor induk penyu memproduksi 120-125 butir.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000