logo Kompas.id
UtamaPemerintah Hentikan Sementara ...
Iklan

Pemerintah Hentikan Sementara Pemekaran Daerah

Oleh
Haris Firdaus
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QbQpoD15JvLdqhiWbbZiRSEy6Ek=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F20180313HRS-BKPM-2.jpg
Kompas/Haris Firdaus

Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo (kiri) dan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Thomas Trikasih Lembong (tengah) menjadi pembicara dalam acara Konsolidasi Perencanaan dan Pelaksanaan Penanaman Modal Nasional, Selasa (13/3), di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

SLEMAN, KOMPAS — Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo menyatakan, pemerintah memutuskan menghentikan sementara proses pemekaran daerah yang diusulkan oleh sejumlah pihak. Oleh karena itu, sampai saat ini, pemerintah belum menyetujui usulan pembentukan 314 daerah otonomi baru.

”Mohon maaf, usulan daerah otonomi baru saya stop. Sampai saat ini, ada 314 usulan daerah otonomi baru,” kata Tjahjo dalam acara Konsolidasi Perencanaan dan Pelaksanaan Penanaman Modal Nasional, Selasa (13/3), di Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000