logo Kompas.id
UtamaPenyelesaian Sengketa Belum...
Iklan

Penyelesaian Sengketa Belum Selaras

Oleh
Rini Kustiasih
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XmJpjcrGO1YCotoanqQeDHpl0kI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2F518475_getattachment79672934-324f-44fd-94b6-5facc9a841dd509859.jpg
KOMPAS/WISNU WIDIANTORO

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Abhan (kedua Kiri) bersama anggota Bawaslu lainnya memimpin sidang adjudikasi penyelesaian sengketa proses pemilu antara pemohon, Partai Republik, dengan termohon, Komisi Pemilihan Umum di Kantor Bawaslu, Jakarta, Senin (5/3). Agenda sidang kali itu untuk memdemgarkan keterangan saksi ahli dari pemohon.Kompas/Wisnu Widiantoro (NUT)

JAKARTA, KOMPAS- Mekanisme penyelesaian sengketa elektoral selama ini belum selaras sehingga upaya penyelesaian sengketa pilkada dan pemilu kerap menimbulkan persoalan. Problem hukum dalam pilkada dan pemilu terus berkembang dan acap kali tidak dibarengi dengan mekanisme penyelesaian yang jelas.

Salah satu contoh ketidakselarasan dalam mekanisme penyelesaian sengketa elektoral antara lain terkait lembaga mana yang berwenang mengadili.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000