logo Kompas.id
UtamaKarena Matahari Tidak Hanya...
Iklan

Karena Matahari Tidak Hanya untuk Berjemur

Oleh
Abdullah Fikri Ashri, Dimas W Nugraha, Khaerul Anwar
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ktXIEVEV8mgs4OntDcx_TyIAsmE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180329iki-plts-gili-trawangan-1-Copy.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Petugas mengecek panel surya di pembangkit listrik tenaga surya di Gili Trawangan, Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Kamis (29/3/2018).

Siang itu, Kamis (29/3/2018), puluhan turis berjemur di bawah terik matahari di pinggir pantai Gili Trawangan, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat. Mereka menikmati sang surya. Di atas bukit, sinar matahari juga mengalirkan berkahnya ke lebih dari 2.000 rumah, penginapan, dan hotel.

Gili Trawangan merupakan pulau kecil yang dapat dijangkau dengan kapal cepat selama 15 menit. Sejak 1980, daerah itu telah menjadi incaran turis dari Eropa, Amerika, hingga Australia. Hotel dan penginapan menjamur. Selama puluhan tahun, destinasi wisata itu bergantung pada listrik tenaga diesel yang menelan cukup banyak biaya untuk bahan bakarnya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000