logo Kompas.id
UtamaMemanusiakan Manusia,...
Iklan

Memanusiakan Manusia, Memberdayakan Narapidana

Oleh
DD16
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/xJtrDh3tS4ECaM2Dx5xrOkK6OaM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2FIMG_3297.jpg
NINO CITRA ANUGRAHANTO UNTUK KOMPAS

Seorang pidana sedang memamerkan kepiawaiannya menenun dalam Pameran Produk Unggulan Narapidana di Jakarta, Senin (3/4/2018).

Toha (37), seorang narapidana, terlihat sangat fokus menuangkan air hangat ke biji kopi yang telah digiling. Ia menuangkannya dengan penuh penghayatan.

Kepiawaian Toha mengolah kopi ia pamerkan dalam Pameran Produk Unggulan Narapidana yang digelar di Kementerian Perindustrian, Jakarta Selatan, Selasa (3/4/2018). Ia masih menjalani masa hukuman di Rutan Cipinang, Jakarta Timur.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000